I Made Arjawa Dwi Nugraha, Made Arjawa and NYIMAS ARNITA APRILIA, NYIMAS and Ujang Cahyono, Ujang Cahyono (2023) PENINGKATAN FASILITAS KESELAMATAN DI PERLINTASAN SEBIDANG JPL NO.01 KM 0+324 LINTAS MEDAN-BINJAI. PENINGKATAN FASILITAS KESELAMATAN DI PERLINTASAN SEBIDANG JPL NO.01 KM 0+324 LINTAS MEDAN-BINJAI. pp. 1-9. (Submitted)
![]() |
Text
JURNAL PENINGKATAN FASILITAS KESELAMATAN DI PERLINTASAN SEBIDANG JPL NO.01 KM 0+324 LINTAS MEDAN-BINJAI.pdf Download (629kB) |
Abstract
Perlintasan sebidang pada lintas Medan-Binjai ini sangat rawan kecelakaan dikarenakan tingginya volume Lalu Lintas Harian (LHR) dan tidak diimbangi dengan adanya kelengkapan rambu. Pengguna jalan raya yang melewati perlintasan sebidang di lintas Medan-Binjai juga kurang disiplin dan banyak melanggaran rambu perlintasan. Hasil analisis Peningkatan keselamatan di JPL 01 lintas Medan-Binjai menunjukkan bahwa kondisi volume Lalu Lintas Harian dan SMPK melebihi standar yakni sebesar 164.390 smpk. Hasil perhitungan V/C ratio menunjukan angka 0,88 yang termasuk dalam kategori E yaitu arus tidak stabil, Kecepatan terkadang berhenti, volume mendekati kapasitas, dan antrian panjang. Peningkatan keselamatan pada JPL 01 untuk jangka pendek yakni dengan cara rekayasa lalu lintas dengan mencari jalur alternatif. Sedangkan untuk jangka panjang yakni dilakukankannya pembangunan underpass.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Peningkatan, Keselamatan, dan JPL |
Subjects: | T Technology > TE Highway engineering. Roads and pavements |
Divisions: | Diploma III Manajemen Transportasi Perkertaapian |
Depositing User: | Perkeretaa MTP 1.1 |
Date Deposited: | 10 Jul 2024 04:23 |
Last Modified: | 10 Jul 2024 04:23 |
URI: | http://digilib.ptdisttd.ac.id/id/eprint/5340 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |